Litelenjel's Stories
bercerita tentang rasa yang adatak terucap, bukan berarti tak dirasa..
Karena kita punya hati. Tempat bebas untuk menduga, berprasangka, berpendapat, merasa, dan memelihara mimpi. Wilayah abu-abu dari semua penilaian benar salah. Teritorial paling aman lagi pribadi. Kotak pandora penuh misteri, berisi hasrat dan rahasia terdalam.
Dan inilah kisah cerita hatiku. Isi benak dan pikiranku. Tentang aku, kamu, dan sekitar.
Penghuni Kotak Memori

Disimpan baik-baik
Terima Kasih, Patah Hati

#SingWithMe Sabar
November selalu membawa pulang, apa yang telah berlalu..
Salah Aturan
Kita tak bisa tiba-tiba hadir di kehidupan seseorang. Membangun koneksi dan membuatnya peduli.
Lalu pergi begitu saja.
Tak bisa. Nggak boleh. Bukan begitu cara bermainnya.
#SingWithMe IF
If a picture paints a thousand words then why can’t I paint you?
The words will never show, the you I’ve come to know
If a face could launch a thousand ships then where am I to go?
There’s no one home but you, you’re all that’s left me too
And when my love for life is running dry
You come and pour yourself on me
If a man could be two places at one time, I’d be with you
Tomorrow and today, beside you all the way
If the world should stop revolving spinning slowly down to die
I’d spend the end with you and when the world was through
Then one by one the stars would all go out
Then you and I would simply fly away
Expired
Semesta telah mendidikku. Bahwa semua ada batasnya. Segala hal di dunia, punya masa kadaluarsanya sendiri-sendiri.
Pun kita.
Suka tak suka. Siap tak siap. Cerita dongeng ini ada tamatnya. Dan kini saatnya, kita sampai di ujung kisah.
Meski tak mudah. Akan kucoba untuk terus melangkah. Membuat cerita petualangan baru.
Sendiri, tanpa kamu di sisi.
